Dari 7 Tipe Sponge Cake Ini, Mana Yang Jadi Favoritmu?
Tahukah kalian bahwa Sponge Cake adalah kue yang sangat ringan? Ketika kalian menekan Sponge Cake ini, pasti ia akan kembali ke bentuk semula. Inilah salah satu keistimewaan (selain rasa yang lezat juga) dari kue Chocolate Salted Caramel Fudge. Bahan dasarnya pun sebenarnya cukup sederhana, dengan telur, tepung, gula, dan baking powder. Dengan itu, kami di…